Ingin Membuat Minuman Cocktail ? Kenali Minuman Cocktail Sebelum Membuatnya!

Cocktail
Source image, pinterest.com

Hey you, kali ini gua mau bahas sedikit tentang minuman cocktail,. Sebuah jenis minuman yang cukup populer dan familir yang dapat ditemukan di berbagai tempat seperti, bar, restaurant cafe maupun hotel.

Di Indonesia sendiri jenis minuman cocktail telah berkembang jauh, selain jenis yang terkenal yang kita diketahui, banyak juga yang membuat jenis minuman tersebut jauh dari kata dasarnya yaitu, alkohol.

Walaupun demikian minuman tersebut kini telah banyak diminati oleh berbagai kalangan dengan berbagai variant yang berbeda dan tentunya sangat mudah untuk ditemukan seperti mocktail dengan kandungan non alkohol yang berbeda dengan cocktail.

Dan berikut sedikit pengertian Tentang Cocktails,

Apas Itu Cocktail?

Bagi yang belum tau Cocktail

Cocktail merupakan jenis minuman yang mengandung alkohol sebagai bahan dasarnya serta memiliki aroma yang yang kuat sebagai ciri khasnya. 

Dan jenis alkohol yang biasa di campurkan juga beragam seperti vodka, wishki tequila dan masih banyak lagi, dan termasuk cocktail kadar alkohol tingkat tinggi ( C ). Dikarenakan adanya kandungan alkohol pada minuman tersebut, maka rasa yang dihasilkanpun cenderung lebih ke manis, pahit dan terasa sedikit asam. 

Danm menurut para ahli yang ditulis di bukunya yaitu, 

Bartender’s Guide or How to Mix Drinks (1862), disebutkan bahwa cocktail adalah minuman beralkohol dengan campuran air, gula serta bitters. 

Dan ada juga yang mengartikan bahwa "cocktail harus mengandung setidaknya satu minuman beralkohol, satu minuman pahit atau asam dan satu minuman manis" - Oxford English Dictionary. 

Dapat disimpulkan bahwa Cocktail adalah jenis minuman dengan kandungan yang ber-alkohol dengan sedangkan yang biasa kita jumpai di sekitar kita itu merupakan mocktail dengan kadar kandungan alkohol tidak ada. Tetapi mempunyai jenis minuman yang sama yaitu bersoda.

Nah,,Berikut ini ada beberapa cocktail yang cukup populer yang perlu kamu ketahui.

  • Black Russian

Image Black Rusian
Source image, pinterest.com

Black Russian adalah Cocktail yang terbuat dari campuran Vodka dan Coffee Liqueur ( biasanya terdiri dari tiga bagian Vodka untuk dua bagian Coffee Liqueur, per label botol Kahlua, atau lima bagian Vodka untuk dua bagian Coffee Liqueur, per bahan-bahan yang ditentukan menurut IBA ) dan kadang-kadang dicampur dengan Cola.

Kalau dicampur dengan Cola, maka akan disebut dengan Dirty Black Russian, berlawanan dengan Clean yang tidak menggunakan Cola. Secara Tradisional Black Russian dibuat dengan menuangkan Vodka diatas es batu atau pecahan es ke dalam Gelas kuno, seperti halnya Coffee Liqueur. Untuk Black Russian terdapat 2 versi yaitu, white Rusian and black rusian.

  • Blue Hawain

Blue Hawain
Source image, pinterest.com

Blue Hawai adalah Koktail Tropis ( tropical Cocktail ) yang dibuat dari Rum, jus nanas, Blue Curacao, campuran manis dan asam, dan kadang juga memakai Vodka. 

Seharusnya tidak bungung dengan nama cocktail yang mirip Blue Hawaii yang mengandung krim kelapa malah terasa campuran anatara manis dan asam dan tidak menggunakan Vodka.

  • Screwdriver

Images Screwdriver
Source image, pinterest.com

Screwdriver adalah minuman jenis highball populer yan dibuat dari jus jeruk segar dan Vodka. Terkadang juga disebut “Vodka and Orange”. Ada banyak variasi minuman yang hanya memiliki dua bahan dasar, dan juga memiliki beberapa nama yang dapat ditemukan di seluruh dunia. 

  • Mojito

Image Mojito
Source image, pinterest.com

Mojito adalah sebuah minuman keras khas Kuba. Mojito biasanya dibuat dari lima bahan: rum putih, gula (biasanya gula tebu), limun, air soda, dan daun mint. Kombinasi antara rasa manis, limun yang segar dan mint dimaksudkan untuk menutupi rum yang efeknya keras. 

  • Cosmopolitan

image Cosmopolitan
Source image, pinterest.com

Cosmopolitan atau yang dikenal dengan sebutan Cosmo biasanya dipesan oleh cewek-cewek Dibuat dari vodka, triple sec, cranberry jus, dan perasan air lemon.

Next Post Previous Post
No Comment
Add Comment
comment url